mtmdesign

ide, konsep, dan realisasi

Archive for the ‘Tips’ Category

Tren Arsitektur 2010

Posted by mtmdesign on December 3, 2009


Mari kita memprediksi tren arsitektur di tahun 2010…

Issues, tampaknya green-design, green-building dan eco-environtment masih menjadi issues yang hangat di tahun 2010. Kecenderungan masyarakat yang meningkat dalam hal kesadaran dan menghargai lingkungan membuat issue ini masih dominan. Penggunaan material yang bersahabat dengan lingkungan, pemaksimalan penghawaan dan pencahayaan alami, efisiensi ‘life-cost’ setelah bangunan berdiri serta pengurangan limbah dalam proses bertinggal menjadi sub issue yang berkenaan dengan issues tadi.

Dari sisi arsitek sebagai desainer, issue ini menjadi menarik, Arsitek dapat ‘bermain’ menggunakan material dan bentuk untuk mengakomodasi issue ini. Disamping itu kini berkembang keinginan dikalangan arsitek untuk menggunakan material yang sederhana akan tetapi memiliki orisinalitas muatan lokal (local content) seperti penggunaan bata merah, krawangan tanah liat, bambu dan lainnya yang digunakan sebagai material utama.

Read the rest of this entry »

Posted in Artikel, Tips | Tagged: , , , | Leave a Comment »

Tips & Tricks

Posted by mtmdesign on August 19, 2008


Laman ini akan menjadi semacam rubrik yang memuat beberapa artikel pengetahuan dasar mengenai hal-hal kecil nan mudah yang dapat meningkatkan kualitas  rumah Anda.

1. Mengatasi Kebocoran

2. Tips Mengecat Dinding

3. Checklist Kondisi Rumah

Posted in Tips | Leave a Comment »